Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2014

GPP 2014 (PART 2 & PHOTO)

Gambar
Salam Pramuka, Kembali kali ini pada Minggu 30 MAret 2014 dilaksanakan GPP hari kedua. Kegiatan pada hari ini banyak dilakukan dengan acara outdoor (outbond). Keceriaan tampak pada kakak-kakak peserta GPP yang asyik larut dalam permainan-permainan.  Nah untuk lebih jelasnya mari kita lihat pada foto-foto berikut: Akhirnya selamat atas dilaksanakannya GPP 2014 semoga bermanfaat dan oh ya untuk yang berkenan dengan materi GPP dapat diunduh berikut MATERI GPP SALAM PRAMUKA.. by Kang Maryono

Spesial Quote at GPP

Gambar
Mendengarkan paparan materi Leadership oleh Kak Imam Mas Arum, M.Pd. hari ini, kita dapat memetik banyak hal. Materi Kepemimpinan yang beliau sampaikan dikemas dengan menarik. Tentang bagimana menjadi seorang pemimpin, bagaimana menjadi seorang manajer, bagaimana memahami anggota dan banyak petuah beliau yang beliau tularkan kepada kakak-kakak Racana Kusuma Dilaga - Woro Srikandhi. Satu kalimat beliau yang penulis apresiasi: Sungguh luar biasa. Bahwa segalanya bisa saja terjadi atas kehendak-Nya. Oke sekian laporan dari saya, SALAM PRAMUKA.. by Kang Maryono

GPP 2014 (Part1)

Gambar
Hari ini Sabtu, 29 Maret 2014 Kakak-kakak Racana Kusuma Dilaga - Woro Srikandhi melaksanakan kegiatan Gladian Pimpinan Pandega (GPP) yang rencananya selesai pada besok Minggu 30 Maret 2014. Kegiatan GPP ini sebenarnya sudah ada sejak dulu, namun sekitar tahun 2006 agak mulai surut dan alhamdulillah Tahun ini dapat dilaksanakan lagi. Dibuka oleh Kak Agus Waluyo, beliau berharap dengan adanya GPP ini dapat menghasilkan Pemimpin yang tidak sekedar mampu memimpin, namun juga mampu di bidang birokrasi, paham administrasi, mampu menggerakkan, memiliki karakter dan lain sebagainya. Tepat kiranya jika GPP tahun ini mengangkat tema "Menumbuhkan Pemimpin Muda yang Berkarakter Menuju Pandega Berkualitas". Sedangkan untuk pemateri yang mengisi antara lain: Kak Benny Ridwan (Perkembangan Pramuka di Perguruan Tinggi) Kak Astuti Sakdiyah (kepandegaan, administrasi, SPJ dan LPJ) Kak Ahmad Sulthoni (Human Relation) Kak Imam Mas Arum (Leadership) Dan juga aka...

ALHAMDULILLAH, HUT GUGUS DEPAN 02.237-02.238 KE-26 BERLANGSUNG MERIAH

Gambar
Penyerahan Potongan Tumpeng Kepada Anggota Termuda Peringatan HUT Gudep 02.237-02.238 STAIN Salatiga yang jatuh pada tanggal 9 Maret berlangsung meriah pada perayaannya hari Sabtu, 8 Maret 2014 kemaren malam Minggu pukul 19.00 s.d. selesai. Sekitar 250 bahkan lebih tamu undangan yang membanjiri Auditorium STAIN Salatiga. Hadir pada kesempatan ini Kak Sukrom Makmun selaku staff UPK memberikan sambutan dan ucapan selamat mewakili Ketua STAIN Salatiga. Hadir juga Alumni eks. Racana Walisongo Salatiga (Racana Kusuma Dilaga - Woro Srikandhi) seperti Kak Rifai & Kak Ningrum, Kak Yusuf Jamaludin, Kak Arifah, Kak Muhib & Kak Uswatun Hasanah, Kak Syukron, Kak Huda, Kak Zhuriya, Kak Dani, dan Kak Farikhatul Walidah. Sementara itu tidak ketinggalan dari Perwakilan SMKN 3 (Kak Fajar), SMKN 1 (Kak Untoro) dan Kak Sriyanto (MAN Salatiga). Dewan Kerja Cabang juga turut hadir beserta rombongan lain dari UKK/UKM (DEMA, HMJ Tarbiyah, Menwa, SMC, GETAR, SSC, Mapala, Dinamika,...

FOTO-FOTO UNIK

Gambar
FOTO-FOTO berikut admin ambilkan dari data Racana sebagai kenangan  selama Racana Walisongo/Kusuma Dilaga-Woro Srikandhi Salatiga berdiri... semoga semakin jaya senantiasa.. ================================= Racana asyyiiikk (Lombat Oktober 2013) senenge neg meh wayah mangan..... jo lali GIZI ne sregep tenan iki wah enak tenan,,, mak nyuuuuuuussssssssssssss pokokmen MANGAN muncak Asheeeeeekkkkkkkkk bersejarah Wah sesuatu ini.......... paling sregep neg MANGAN... tuh panter Saiful Jagone mangan profesi andalan Pak Huda Little: STAND MICROPHONE ketahuan ngumpetke tempe njur dihukum gebyur?